MOEHAMMAD IRFAN MAULANA

Senin, 15 September 2014

Kakapo

Kakapo

Salah satu spesies unik dari keluarga burung Kakatua. Kakapo hidup di kawasan Selandia Baru ini dan satu-satunya Kakatua yang tidak bisa terbang di planet ini.
Kakapo sering disebut sebagai burung beo hantu karena bentuk cakram bulu di sekitar matanya. Ia juga ditetapkan sebagai burung beo terbesar yaitu mencapai 8 kg.

Olm

0 komentar:

Posting Komentar